Peduli Kesehatan Lansia, Babinsa Monitoring Kegiatan Posyandu Lansia

    Peduli Kesehatan Lansia, Babinsa Monitoring Kegiatan Posyandu Lansia
    (Foto istimewa) Posyandu lansia Di Desa Larikrejo

    KUDUS - Babinsa Desa Larikrejo Koramil 03/Undaan Serma Teguh Raharjo melaksanakan monitoring pelaksanaan Posyandu Lansia , di rumah Bpk Pairah Desa Larikrejo Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus, Rabu (08/03/2023).

    Serma Teguh Raharjo mengatakan, bahwa kegiatan monitoring sekaligus pendampingan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman serta nyaman bagi lansia yang sedang memeriksakan kesehatannya.

    “Kegiatan posyandu ini, para lansia melakukan pengecekan gula darah, kolesterol dan tensi darah, ” terangnya.

    Dalam kegiatan ini, kita juga memberikan himbauan kepada lansia yang datang ke posyandu ini untuk tetap menjaga kesehatan dan kebersihan dilingkungan tempat tinggal sekitar serta tidak membuang sampah sembarangan, pungkas Serma Teguh Raharjo.

     

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Penuh Khidmat, Warga Binaan Rutan Kudus...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Deklarasi Perencanaan WBK/WBBM , Karutan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami